PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN KOFEIN DALAM SEDIAAN TABLET YANG BEREDAR DENGAN METODA SPEKTROFOTOMETRI UV MULTIKOMPONEN

FENNY, WULANDARI (2008) PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN KOFEIN DALAM SEDIAAN TABLET YANG BEREDAR DENGAN METODA SPEKTROFOTOMETRI UV MULTIKOMPONEN. Other thesis, Fakultas Farmasi.

[img]
Preview
Text (PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN KOFEIN DALAM SEDIAAN TABLET YANG BEREDAR DENGAN METODA SPEKTROFOTOMETRI UV MULTIKOMPONEN)
IMG.pdf

Download (294kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang penetapan kadar campuran parasetamol dan kofein dalam sediaan tablet yang beredar dengan metoda spektrofotometri UV multikomponen. Spektrum dari kedua zat ini saling tumpang tindih satu sama lain sehingga dapat diukur dalam bentuk campuran dengan mengeliminasi dua persamaan. Penelitian dilakukan dengan mengukur kadar zat dalam tablet, kemudian dilanjutkan dengan validasi metoda dimana pada tablet ditambahkan bahan baku tiap-tiap zat. Penambahan bahan baku dilakukan terhadap tiga konsentrasi, yaitu 80%, 100%, dan 120%.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi
Depositing User: Operator Repo Unand
Date Deposited: 01 Apr 2016 02:48
Last Modified: 01 Apr 2016 02:48
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/2706

Actions (login required)

View Item View Item