Potensi Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius Roxb.) Sebagai Antimakan (antifeedant) Terhadap Belalang (Oxya sp.)

Mahdalena, Mahdalena (2008) Potensi Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius Roxb.) Sebagai Antimakan (antifeedant) Terhadap Belalang (Oxya sp.). Other thesis, Fakultas Farmasi.

[img]
Preview
Text (Potensi Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius Roxb.) Sebagai Antimakan (antifeedant) Terhadap Belalang (Oxya sp.))
IMG.pdf

Download (233kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan uji efek antifeedant ekstrak etanol daun Pandanus amaryllifolius Roxb. terhadap belalang Oxya sp. menggunakan metode pilihan dan tanpa pilihan. Parameter yang diamati yaitu hambatan makan belalang pada daun jagung (Zea mays) yang telah diberikan larutan ekstrak uji. Sebagai kontrol diberikan pelarut dan pengemulsi.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi
Depositing User: Operator Repo Unand
Date Deposited: 31 Mar 2016 04:25
Last Modified: 31 Mar 2016 04:25
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/2436

Actions (login required)

View Item View Item