STUDI TENTANG KESIAPAN PEMERINTAH DAERAH KOTA PADANG DALAM MENERAPKAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH

Latipah, Latipah (2010) STUDI TENTANG KESIAPAN PEMERINTAH DAERAH KOTA PADANG DALAM MENERAPKAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH. Other thesis, FAKULTAS EKONOMI.

[img]
Preview
Text (STUDI TENTANG KESIAPAN PEMERINTAH DAERAH KOTA PADANG DALAM MENERAPKAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH)
IMG.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Perubahan paradigma telah terjadi dalam manajemen keuangnn daerah. Perubahan itu semakin diperjelas oleh lahirnya tripartite perundang-undangan (UU. No.17 tahun 2003 UU No.1 tahun 2004 dan UU No.15 tahun 2004). Yang kemudian disusul dengan lahirnya PP No. 24 tahun 2005 tentang standar akuntansi pemerintahan. Studi ini meneliti tentang kesrapan pemerintah dacrah kota Padang dalam menerapkan Sandar Akuntansi Pemerintahan Daerah, Penelitian ini menggunakan metode.suwei. Metode survei terdiri dari dua oarayaifri kuisioner (perhnyaan tertulis) dan wawancara (pertanyaan lisan). Sumber data, pada penelitian ini berasal dad jawaban responden yang di peroleh molalui kuisioner dan wawancara- Skala pengukuran yang digunakan dalam penelitian ini yaitu skala dikafomi dengan bobot jawaban responden safu (1) unhrk jawaban YA dan nol (0) untuk jawaban Tidak. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis persentase (%) dengan menggunakan uji validities dan uji reliabilities, Yang telah diproses dengnn menggunakan program spss.ver 13.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntasi
Depositing User: Operator Repo Unand
Date Deposited: 28 Mar 2016 02:35
Last Modified: 28 Mar 2016 02:35
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/1370

Actions (login required)

View Item View Item