Proposal Penelitian PDUPT: Isolasi, Seleksi dan Identifikasi Mikroorganisme Potensial Penghasil Enzim Ekstraseluler (Lipase dan Amilase) yang Diisolasi dari Galamai BS (Barang Sisa)

Murtius, Wenny Surya Proposal Penelitian PDUPT: Isolasi, Seleksi dan Identifikasi Mikroorganisme Potensial Penghasil Enzim Ekstraseluler (Lipase dan Amilase) yang Diisolasi dari Galamai BS (Barang Sisa). Unpublished. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
Wenny_Surya_Murtius_Universitas_Andalas_PF_Lanjutan-ilovepdf-compressed.pdf

Download (555kB) | Preview

Abstract

Target yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah ditemukannya atau teridentifikasinya spesies mikroorganisme potensial memproduksi enzim ekstraseluler yang diisolasi dari galamai BS. Sehingga mikroorganisme tersebut dapat digunakan atau dimanfaatkan dalam memproduksi enzim ekstraseluler (lipase dan amilase) kedepannya, dengan biaya yang murah dan waktu yang singkat.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Depositing User: Wenny Surya Murtius
Date Deposited: 13 Aug 2018 08:53
Last Modified: 13 Aug 2018 08:53
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/12245

Actions (login required)

View Item View Item