EFEK DEFORESTASI HABITAT TERHADAP KELIMPAHAN MAMALIA KECIL TERESTRIAL DI KAWASAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT PT. TIDAR KERINCI AGUNG

Mursyid, Ahmad and Nurdin, Jabang and Rizaldi, Rizaldi EFEK DEFORESTASI HABITAT TERHADAP KELIMPAHAN MAMALIA KECIL TERESTRIAL DI KAWASAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT PT. TIDAR KERINCI AGUNG. Seminar Nasional Biodiversitas dan Ekologi Tropika Indonesia 2015 | BIOETI 3 (Buku 2).

[img]
Preview
Text
2015 - BioETI 3 - Ahmad Mursyid, Jabang Nurdin, Rizaldi.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian tentang komunitas mamalia kecil teretrial di kawasan PT. Tidar Kerinci Agung (TKA) dilakukan dari bulan Agustus sampai Desember 2014 dengan metode koleksi langsung menggunakan 30 perangkap jepit dan 10 perangkap jatuh selama tiga malam hingga unit usaha mencapai 120 trap-night pada masing-masing lokasi. Perangakap dipasang di empat tipe habitat yang berbeda yaitu hutan konservasi, hutan terfragmentasi, sepadan sungai dan kawasan perkebunan kelapa sawit. Dari penelitian ini didapatkan dua ordo, dua family dan enam spesies mamalia kecil terestrial dimana kelompok Muridae ditemukan disemua habitat. Hasil yang didapatkan menunjukkan dominasi spesies tertentu pada masing-masing habitat. Nilai kelimpahan spesies tertinggi yaitu Rattus tanezumi di kawasan perkebunan kelapa sawit, sedangkan nilai kelimpahan relatif spesies tertinggi adalah spesies Maxomys surifer. Penelitian ini menunjukkan bahwa perbedaan tipe habitat mempengaruhi kelimpahan komunitas mamalia kecil terestrial.

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi
Depositing User: Biologi FMIPA
Date Deposited: 16 Oct 2020 07:11
Last Modified: 16 Oct 2020 07:11
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/36390

Actions (login required)

View Item View Item