Sistem Kalender Tradisional di Kabupaten Padang Pariaman

Muhammad, Yunis (2017) Sistem Kalender Tradisional di Kabupaten Padang Pariaman. n/a. pp. 1-24. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
ARTIKEL SITEM KALENDER TRADISIONAL DI PADANG PARIAMAN-httprepo.unand.ac.idideprint10313.pdf - Draft Version

Download (334kB) | Preview

Abstract

Artikel ini ini berjudul ‘’Sitem Kalender Tradisional di Padang Pariaman’’, merupakan salah satu kajian yang berusaha menemukan sistim kalender klasik yang dimiliki oleh masyarakat tradisional. Dalam pengumpulan dan analisis data, penulis menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan etnometodologi. Etnometodologi merupakan sebuah pemahaman bagaimana orang-orang mulai melihat, menerangkan dan menguraikan keteraturan dunia tempat mereka hidup. Analisis data dimulai dengan mengungkap kebenaran secara ontologis, epistemologis dan aksiologis. Di Padang Pariaman penganut Tarekat Stariyah menyebut nama bulan dengan cara berbeda dengan masyarakat lain. Penyebutan ini juga berbeda dengan kalender masehi maupun kalender Islam sendiri, bisa dikatakan sangat bersifat lokal. Kelokalan yang dimilikinya menggambarkan kekomplitan tradisi yang dilaksanakan dalam masing-masing bulan ini. Penyebutan nama bulan di daerah ini juga terhitung dua belas, dimulai dari bulan sura, bulan sapa, bulan muluk, bulan adiak muluk, bulan adiak muluk kaduo, bulan caghai, bulan sambagheh, bulan lamang, bulan puaso, bulan gayo, bulan adiak gayo, dan bulan haji. Kata Kunci: Antropolinguistik, karakter, kalender, bulan, dan sistim nilai.

Item Type: Article
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Depositing User: M Yunis
Date Deposited: 10 Aug 2018 10:59
Last Modified: 28 Sep 2024 00:49
URI: http://repo.unand.ac.id/id/eprint/10809

Actions (login required)

View Item View Item